Sumenep Diguncang Gempa 5,2 Magnitudo

Ilustrasi gempa bumi Foto: CNN Indonesia

JagatBisnis.com –  Gempa berkekuatan 5,2 magnitudo mengguncang Sumenep, Jawa Timur. Menurut informasi BMKG, gempa ini terjadi pada Kamis (22/2) pagi pukul 05.46 WIB.

Baca Juga :   Gempa di Bayah Getaran Terasa hingga Sukabumi

Pusat gempa berada di kedalaman 640 kilometer di dalam laut. Pusat gempa berada pada 43 kilometer dari timur laut Sumenep, Jawa Timur.

“Gempa ini tidak berpotensi tsunami,” tulis BMKG dalam keterangannya.

Baca Juga :   Total 3 Orang yang Tewas Akibat Gempa di Malang, Ini Datanya

Belum ada informasi terkait apakah ada kerusakan yang ditimbulkan oleh gempa ini atau tidak. (tia)

MIXADVERT JASAPRO