“Ibu alhamdulillah hari ini akhirnya kita sudah berada di titik ini. Allah membantu, melancarkan hingga detik ini. Terima kasih ibu terus kuat, walaupun sekarang ibu menjadi orangtua tunggal,” kata Ria Ricis sambil menitikan air mata.
Ria mengungkapkan rasa terimakasihnya kepada ibunya yang selalu mendukung.
“Terimakasih banyak ibu sudah mendukung. Ade yakin di hati ibu selalu merindukan papa,” tambah Ria. (pia)
Discussion about this post