“Oleh karena itu, kami menyambut baik kolaborasi ini dengan menghadirkan inovasi yang baik untuk memberikan akses non-tunai berupa donasi digital bagi masyarakat Indonesia melalui Layanan Syariah LinkAja sebagai salah satu pilihan pembayaran. Kami akan terus memastikan bahwa donasi ini diterima oleh orang-orang yang membutuhkan,” katanya.(HAB)
Discussion about this post