Tyson saat ini menempati peringkat ke-14 dalam peringkat BoxRec dari kelas berat terbesar dalam sejarah. Dia juga telah dimasukkan ke dalam Hall of Fame Tinju Internasional dan Hall of Fame Tinju Dunia.
Sedangkan Jones dianggap oleh banyak orang sebagai salah satu petinju terbaik sepanjang masa, pound to pound, dan meninggalkan jejaknya dalam sejarah olahraga tinju ketika ia memenangkan gelar kelas berat WBA pada tahun 2003.
The Boxing Writers Association of America mengklaimnya sebagai Fighter of the Decade untuk tahun 1990-an.(ser)
Discussion about this post