jagatBisnis.com – Beternak menjadi sebuah bisnis yang cukup menjanjikan, karena kebutuhannya yang terus ada. Baik hewan peternakan ataupun peliharaan, keduanya memiliki keuntungan yang cukup menggiurkan.
Berdasarkan pandangan rasi zodiak, ternyata beberapa hewan ada yang cocok dengan beberapa zodiak tertentu.
Berikut ini lima zodiak yang cocok beternak sesuai dengan sifatnya:
1. Aries
Seseorang yang lahir bawah tanda Aries, biasanya sangat aktif dan mandiri. Aries memiliki banyak energi, tapi bisa cepat merasa bosan.
2. Virgo
Orang dengan zodiak Virgo dikenal sering membantu dan jeli, tetapi juga bisa menjadi sedikit cerewet.
Discussion about this post