Panel pada bagian depan juga dilengkapi dengan port I/O yang dirancang secara ergonomis untuk memudahkan akses. Rangkaian lengkap port menawarkan konektivitas tingkat tinggi dengan sejumlah port USB 3.2, pembaca kartu SD terintegrasi dan port USB Type C untuk dukungan display multifungsi dan transfer data yang sangat cepat hingga 10 Gbps.(saf)
Discussion about this post